2022-12-15

Bali, Tuan Rumah Konvensi Internasional Migas

Daftar isi

Tutup

Kesiapan Bali Sebagai Tuan Rumah

Konvensi internasional mengenai minyak dan gas yang ke dua, atau The 2nd International Convention on Indonesian Upstream Oil and Gas 2021 akan diadalan pada 29 November – 1 Desember 2021 di Bali. Tujuannya, agar menarik investasi di sektor hulu migas dalam upaya meningkatkan produksi di tahun 2030 nanti.

Ketua Organizing Committee, Luky Agung Yusgiantoro menyatakan ada 5 tujuan utama pada event ini. 
Pertama, tentu acara ini dihadirkan untuk menarik investasi. Kenapa? Karena sektor kegiatan hulu migas ini punya target pada 2030 untuk produksi 1 juta barel per hari, semua ingin tunjukkan ke stakeholders, ke publik, bahwa sektor ini sedang transformasi, tujuan agar pada investasi.

Offshore rig in the middle of the sea waiting for sunset

Baca Juga : Pekerjaan Teknik Perminyakan Dengan Gaji Tinggi

Bali Siap Jadi Tuan Rumah Konvensi Internasional Minyak dan Gas Bumi

Selanjutnya akan ada diskusi mengenai low carbon initiative yang sebelumnya telah menjadi bahasan di gelaran COP26 di Skotlandia. Acara ini akan membahas mengenai dampak dan target yang bakal dicapai oleh sektor hulu migas.

Tujuan ketiga ini juga penting mengenai adanya kolaborasi yang akan dibangun dengan lembaga lainnya untuk mencapai tujuan rendah karbon dan produksi 1 juta barel.

Tak hanya tujuan dari SKK Migas, tapi masyarakat yang masih membutuhkan energi, diketahui saat ini 50 persen bauran energi itu berasal dari gas alam dan minyak bumi, tentu masih dibutuhkan kedepannya.

Maka dari itu, tujuan event ini ingin menunjukkan ke dunia luar untuk mencapai tujuan peningkatan produksi itu perlu dilakukan bersama-sama dengan target bisa memberikan ketahanan energi dan perekonomian Indonesia.

Kemudian keempat, dalam rangka mengejar target peningkatan produksi dan low carbon emission, SKK Migas akan memaparkan berbagai program yang telah dijalankan dan akan dijalan kedepannya. 

Baca Juga : Tertinggi Dalam 3 Tahun Terakhir, Harga Minyak Kembali Menguat

Sementara itu, pihak penyelenggara belum mau membocorkan nilai investasi yang ditargetkan didapat dari gelaran tersebut. Meski begitu, saat ini mereka telah mempunyai rancangan dan bentuk investasi yang ditargetkan akan didapatkan, namun, belum bisa dikonversi ke besaran uang.

Guna untuk menarik investasi dari luar negeri maupun dalam negeri juga memiliki tantangan tersendiri. Apalagi saat ini untuk menarik investasi dari luar negeri akan bersaing dengan investasi sektor Energi Baru Terbarukan (EBT).

Penulis

Om Vin
Om Vin adalah full-time in-house engineer ACS dengan pengalaman lebih dari 20 tahun di industri pipa fitting dan sangat gemar dengan tantangan.

Share

  • Facebook
  • Tweet
  • Whatsapp
  • LinkedIn

Artikel lainnya

Alvindo Catur Sentosa Placeholder image
11
.
04
.
24

Memahami Cara Kerja Flow Meter dan Pentingnya Mengukur Aliran pada Sistem

Pentingnya memastikan kuantitas setiap fluida akurat di seluruh proses kerja, dari awal hingga akhir secara berkala untuk memastikan seluruh proses kerja seperti perpindahan cairan dan pengendalian fluida berfungsi secara akurat, lancar, dan aman. Bisa dilakukan menggunakan Flow Meter.

Alvindo Catur Sentosa Placeholder image
11
.
04
.
24

Mengoptimalkan Efisiensi Jaringan Perpipaan dengan Smart Pipeline

Smart Pipeline bisa dibilang merupakan sebuah lompatan kemajuan yang signifikan dalam inovasi terkait pengangkutan dan pendistribusian sumber daya yang penting. Kombinasi sensor dan analisis data tidak dapat dipungkiri bisa meningkatkan keamanan dan efisiensi.

Alvindo Catur Sentosa Placeholder image
11
.
04
.
24

Meningkatkan Efisiensi dan Keberlanjutan Industri melalui Rehabilitasi Pipa

Seperti halnya infrastruktur lainnya, pipa-pipa industri juga rentan terhadap berbagai masalah dan kerusakan seiring berjalannya waktu. Rehabilitasi pipa bisa menjadi solusinya.

Alvindo Catur Sentosa Placeholder image
11
.
04
.
24

Piping abbreviations: Istilah dan Singkatan Penting dalam Sistem Perpipaan

Menggali lebih dalam dunia perpipaan seringkali dihadapkan pada berbagai istilah dan singkatan yang mungkin membingungkan bagi yang belum berpengalaman. ACS telah merangkum beberapa untuk Anda ketahui.

Alvindo Catur Sentosa Placeholder image
11
.
04
.
24

Apa Itu Sistem HVAC dan Apa Saja Manfaat serta Dampaknya?

Meskipun sistem ini telah diaplikasikan secara luas, masih banyak yang belum familiar akan istilah sistem HVAC, terlebih pemahaman yang mendalam tentang komponen-komponen dan fungsinya. Mari kita ulas informasi selengkapnya.

Alvindo Catur Sentosa Placeholder image
11
.
04
.
24

Apa Saja 6 Tahapan Proses Pembuatan BBM?

Perlu diketahui bahwa setiap tetes bahan bakar yang kita gunakan melalui kendaraan atau peralatan listrik telah menjalani serangkaian proses yang kompleks. Apa saja prosesnya?